-
Aceh | 10 hari laluPelatihan Green Creative Aceh Besar, Tingkatkan Kompetensi Pelaku Ekonomi Kreatif
DIALEKSIS.COM | Jantho - Penjabat (Pj) Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto S.STP, MM membuka pelatihan Green Creative Aceh Besar tahun 2024 di Gedung Dekranasda Aceh Besar, Gampong Gani Kecamatan Ingin Jaya, Jum'at (15/11/2024).
-
Ekonomi | 1 bulan lalu26 Anak Muda di Banda Aceh Ikuti Workshop Ekonomi Kreatif Go Digital
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Banda Aceh mengadakan Pelatihan Anak Muda Kreatif Kota Banda Aceh bertemakan "Ekonomi Kreatif Go Digital" yang diselenggarakan selama dua hari, 8-9 Oktober 2024 di BSI UMKM Center. Pelatihan dan workshop ini merupakan kolaborasi antara Dispar, BSI, dan Duta Wisata Kota Banda Aceh.
-
Ekonomi | 2 bulan laluDispar Dorong Peningkatan Industri Ekonomi Kreatif di Banda Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Banda Aceh terus berupaya melakukan peningkatan serta pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) bagi industri ekonomi kreatif (ekraf) di Kota Banda Aceh.
-
Aceh | 2 bulan laluSemarakkan PON XXI, Aceh Tengah Gelar Serangkaian Event
DIALEKSIS.COM | Takengon - Serangkaian event bertajuk Semarak PON XXI Aceh-Sumut 2024 digelar di Aceh Tengah, 13-18 September, dalam rangka memeriahkan pelaksanaan PON XXI Aceh-Sumut di Aceh Tengah.
-
Senibudaya | 3 bulan laluDisbudpar Harapkan Panggung Apresiasi Seni Dapat Membranding Aceh ke Level Internasional
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh mendorong kemajuan industri kreatif lewat Panggung Apresiasi. Kegiatan itu diharapkan dapat membranding Aceh hingga ke tingkat internasional.
-
Ekonomi | 3 bulan laluSandiaga Uno Apresiasi Karya Anak Muda Aceh di Muffest 2024
DIALEKSIS.COM | Aceh - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Uno, menyempatkan diri mengunjungi booth Aneuk Muda Aceh Unggul Hebat (AMANAH) di ajang Muslim Fashion Festival (Muffest) 2024 yang berlangsung di Istora Senayan, Jakarta, pada 8-11 Agustus 2024. Dalam kunjungannya, Sandiaga mengungkapkan kekagumannya terhadap karya-karya desainer muda Aceh binaan AMANAH, serta mengusulkan agar produk-produk tersebut dijadikan souvenir resmi untuk Pekan Olahraga Nasional (PON) yang akan digelar di Aceh.
-
Senibudaya | 4 bulan laluKomunitas Kreatif Aceh Berharap Calon Pemimpin Dukung Pengembangan Seni Budaya
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Yayasan Aceh Bergerak, salah satu komunitas kreatif Aceh menyampaikan rekomendasi kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Aceh yang akan datang untuk ikut mendukung pengembangan seni dan budaya di Aceh.
-
Senibudaya | 5 bulan laluIkut Ramaikan Gelar Melayu Serumpun di Medan, Produk Ekraf Aceh Laris Manis
DIALEKSIS.COM | Medan - Provinsi Aceh turut meramaikan event Gelar Melayu Serumpun yang berlangsung di Istana Maimun Medan, Sumatera Utara. Acara yang digelar 29 Mei hingga 1 Juni 2024 ini bertujuan untuk mempererat hubungan budaya antara provinsi-provinsi di Sumatera dan negara-negara serumpun yang memiliki ikatan budaya Melayu.
-
Aceh | 1 tahun laluPemerintah Aceh Besar Kembangkan Ekonomi Kreatif di Berbagai Sektor
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh Besar menetapkan fokus dan terus berupaya kembangkan ekonomi kreatif demi meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah itu.
Ekonomi kreatif menjadi salah satu fokus pembangunan ekonomi daerah karena menjadi pemicu terus memutar roda perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
-
Aceh | 1 tahun laluAnak Muda Dukung Intruksi Presiden Bangun Gedung Kreatif di Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Presiden Joko Widodo telah memberikan instruksi untuk membangun gedung kreatif anak muda di empat provinsi. Penegasan ini disampaikan Jokowi pada peresmian Papua Youth Creative Hub (PYCH), di Poros Wahno, Abepura, Provinsi Papua, Selasa (21/3/2023). Jokowi meminta agar hal serupa ini dibangun di Papua, NTT, Maluku dan Aceh.
Ketua Aceh Kreatif, Delky Nofrizal Qutni mengatakan pihaknya mendukung sepenuhnya intruksi presiden untuk juga membangun gedung kreatif pemuda di Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluJokowi Sanggupi Pembangunan Kreatif Craft di Banda Aceh Dengan Nilai Rp154 Miliar
DIALEKSIS.COM | Lhokseumawe “ Setelah melakukan kunjungan kerja dan meresmikan pabrik pupuk NPK (Nitrogen, Posfor, Kalium) milik PT Pupuk Iskandar Muda (PIM), meluncurkan Kartu Tani Digital dan menyerahkan KUR Bank Syariah Indonesia (BSI) hingga berkeliling ke pasar Batuphat Lhokseumawe, Aceh.
-
Aceh | 1 tahun laluGelar Benchmarking di Bandung, Disbudpar Libatkan Pelaku Usaha Ekraf Aceh
DIALEKSIS.COM | Aceh - Dalam rangka meningkatkan peran masyarakat dalam pengembangan pariwisata dan ekonomi kreatif (parekraf), Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh menggelar pertemuan sesama pelaku ekraf Aceh dan pelaku ekraf Jawa Barat di Aula Grand Cordela Hotel Bandung, Jawa Barat dari tanggal 13-15 Desember 2022.
-
Aceh | 2 tahun laluPolda Aceh Juara Lomba Video Kreatif Zona Sumatera
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Polda Aceh meraih juara I dalam lomba video kreatif zona Sumatera yang diselenggarakan Humas Polri. Video yang diikutkan dalam lomba tersebut bertemakan "Pelayan Publik Polri dan Transformasi Culture Set Polri Presisi".
-
Berita | 2 tahun laluPromosikan Seni Budaya, Film Hikayat Waroeng Kupi Bakal Diputar Perdana Besok
DIALEKSIS.COM | Senibudaya - Gala Premiere Film Hikayat Waroeng Kupi, karya sineas Aceh akan diputar di Taman Budaya Aceh, Besok Minggu (30/10/2022). Film ini menceritakan tentang kesenian hingga budaya masyarakat Aceh.
-
Senibudaya | 2 tahun laluDisbudpar Aceh Gelar Ajang Kreatifitas Musik Etnik, 11 Grup Musik Berpartisipasi
DIALEKSIS.COM | Seni Budaya - Ajang Kreatifitas Musik Etnik 2022 yang digelar oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh bekerjasama dengan UPTD Taman Seni dan Budaya diharap mampu mendongkrak penambahan nilai ekonomi bagi pelaku industri kreatif.
-
Aceh | 2 tahun laluPj Bupati Aceh Besar Komit Dukung Pertumbuhan Usaha Ekonomi Kreatif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pj Bupati Aceh Besar Muhammad Iswanto menyatakan dirinya berkomitmen untuk mendukung keberadaan para pelaku usaha ekonomi kreatif di Aceh Besar, sebagai upaya strategis untuk meningkatkan perekonomian warga.
Hal itu disampaikan Muhammad Iswanto saat meresmikan pembukaan showroom dan fasilitas baru CV Total Living di Gampong Miruk, Kecamatan Krueng Barona Jaya, Sabtu (19/08/2022).
-
Aceh | 2 tahun laluSandiaga Kagum dengan Inovasi dan Perkembangan Usaha kreatif di Aceh Besar
DIALEKSIS.COM | Aceh - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Republik Indonesia, Sandiaga Salahuddin Uno, secara terbuka menyatakan rasa kagumnya terhadap trend perkembangan usaha ekonomi kreatif di Aceh Besar, terutama terkait dengan inovasi para pelakunya.
-
Aceh | 2 tahun laluGelar Aceh Perkusi 2022, Diharapkan Jadi Ekonomi Kreatif
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Pemerintah Aceh melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Aceh gelar event Aceh Perkusi 2022 yang bertemakan “Permata Tanah Serambi” pada 30-31 Juli 2022.
-
Aceh | 2 tahun laluMPU Aceh Harap Wisatawan Sesuaikan Diri dengan Kearifan Lokal
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Anggota Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh, Dr H Abdul Gani Isa berpendapat, berbagai inovasi dalam bidang pariwisata dapat dilakukan, namun tetap mengacu pada Syariat Islam.
-
Aceh | 2 tahun laluPengembangan Wisata Halal Dinilai Perlu Adanya Bentuk Legalitas yang Harus Dimiliki Aceh
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Kadisbudpar) Aceh Almuniza Kamal mengatakan, julukan Provinsi Aceh sebagai bumi Serambi Mekkah menjadi potensi besar untuk mengembangkan wisata halal.